Mendapatkan tenaga yang kompeten dan profesional di bidang Auditor K3 yang dapat membantu pelaksanaan audit internal dan pengawasan K3 di tempat kerja.
Materi Pelatihan
Kelompok Inti:
Manajemen penanggulangan kebakaran.
Teori api & anatomi kebakaran I.
Pengenalann sistem proteksi kebakaran.
Prosedur darurat bahaya kebakaran.
Evaluasi:
Praktek (APAR CO2, Powder, dan Karung Goni).
Teori.
Instruktur
Instruktur yang akan memberikan pelatihan ini telah memiliki keahlian khusus di bidang SMK3 yang berasal dari Kemnaker R.I, Pengawas Ketenagakerjaan, Perguruan Tinggi, dan Praktisi yang telah mendapat persetujuan dari Direktur PNK3.
Metode Pembinaan
Ceramah
Diskusi
Praktek atau Kunjungan
Persyaratan Peserta
Telah mengikuti Ahli K3 Umum dengan melampirkan fotocopy Sertifikat, Lisensi, & SKP Ahli K3 Umum.
Pendidikan formal minimal sarjana muda (D3)
Melampirkan fotocopy ijazah terakhir dan KTP
Surat keterangan kesehatan dari dokter
Surat rekomendasi/ permohonan dari perusahaan
Menyerah pas foto 4×6 & 2×3 masing-masing sebanyak 2 lembar (background merah)